Lagi-lagi aku mendapat servisan Tv SAMSUNG KS1A20RI dengan kasus gambar pelangi.Langsung saja aku cek solderan/patrian untuk memastikan kondisi solderan .Ternyata kondisinya baik langsung saja aku cek capasitor ternyata masih pada oke alias masih bagus .Langsung aku keluarkan jurus pengawuran atau coba-coba,kuganti ic vertikal IC301 dan ternyata begitu kunyalakan tv langsung menyala normal .Pada kasus tv samsung rusak vertikal memang sering ditemui gambar pelangi tapi perlu di ingat jika muncul gambar pelangi jangan di nyalakan lama-lama karena bisa menyebabkan layar/tabung CRT rusak segera cek bagian vertikal ....
Sponsor Link :
0 komentar:
Posting Komentar