Cari Artikel di GBR Elektronik





Minggu, 06 Desember 2009

Detron EC1491 layar short katoda

Permasalahan televisi yang akan saya sampaikan adalah Detron EC1491 dengan gejala kerusakkan layar CRT blanking hijau ada garis-garisnya.
Pertama yang dicek adalah katoda hijau CRT lepas hubungan katoda dengan rangkaian selanjutnya televisi coba dinyalakan lihat reaksi layar CRT masih ada warna hijau blanking atau tidak.Ternyata gambar di layar CRT masih blanking ada garis-garisnya dan sudah dapat dipastikan layar CRT short katoda dengan heater.Untuk menyelesaikan kasus ini pisahkan jalur heater dari ground rangkaian,buat tegangan untuk heater sendiri tidak tergabung dengan ground rangkaian caranya pakai saja tegangan induksi dari flyback yakni buat lilitan (sekitar 3 lilit untuk menghasilkan tegangan 4-6v ac seandainya tegangan 4volt gambar sudah bagus heater cukup diberi 3volt)hubungkan kedua sisi lilitan tadi ke kedua kaki heater pengalaman ini sudah pernah saya praktekkan pada tv Sony 29 inch dengan kasus serupa dan sampai sekarang tv masih bagus.id="fullpost">
Sekarang coba nyalakan televisi lihat hasilnya .....semoga bermanfaat.

Sponsor Link :

Baca Juga


0 komentar:

Mau berlangganan Artikel Masukkan alamat emailmu:

Delivered by FeedBurner

GBR ELEKTRONIK
Jl Gambiran no 73 umbulharjo yogyakarta 55161
Menerima servis panggilan LCD,LED TV,KULKAS,MESIN CUCI,DLL
Untuk wilayah yogyakarta dan sekitar

HP : 085103439933

Email : gbrzone@gmail.com
WA : 085103439933
FB Messenger : gbrzone@gmail.com

Facebook
Twitter